KPU Rilis Daftar Calon Anggota DPR RI dari Partai Keadilan Sejahtera untuk Dapil 3 DKI Jakarta

- 15 Desember 2023, 01:30 WIB
Logo PKS - Komposisi 45 Caleg PKS Kota Tasikmalaya untuk DPRD Kota Tasikmalaya di Pileg 2024 terdiri dari 30 Caleg pria dan 15 Caleg perempuan, tersebar di 4 daerah pemilihan (Dapil 1 hingga Dapil 4)
Logo PKS - Komposisi 45 Caleg PKS Kota Tasikmalaya untuk DPRD Kota Tasikmalaya di Pileg 2024 terdiri dari 30 Caleg pria dan 15 Caleg perempuan, tersebar di 4 daerah pemilihan (Dapil 1 hingga Dapil 4) /PKS/

 

LAMPUNG INSIDER - Komisi Pemilihan Umum (KPU) hari ini mengumumkan daftar calon anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS) yang akan bertarung di Daerah Pemilihan (Dapil) 3 DKI Jakarta.

Dapil ini meliputi Kepulauan Seribu, Jakarta Utara, dan Jakarta Barat, dengan 8 kursi yang akan diperebutkan pada Pemilihan Umum yang dijadwalkan berlangsung pada 14 Februari 2024 mendatang.

Berikut adalah nama-nama calon anggota DPR RI dari Partai Keadilan Sejahtera DKI Jakarta Dapil 3 beserta nomor urut dan informasi pribadi masing-masing:

1. Drs. H. Adang Daradjatun
- Jenis Kelamin: Laki-laki
- Asal: Kota Administrasi Jakarta Selatan

2. Hj. Ermie Yusfa, S.E., M.E.
- Jenis Kelamin: Perempuan
- Asal: Kota Administrasi Jakarta Selatan

3. Dra. Wirianingsih, M.Si.
- Jenis Kelamin: Perempuan
- Asal: Kota Depok

4. Zainudin Paru, S.H., M.H.
- Jenis Kelamin: Laki-laki
- Asal: Kota Administrasi Jakarta Selatan

5. Hj. Lis Syarifah, S.E., M.M.
- Jenis Kelamin: Perempuan
- Asal: Kota Tangerang

Halaman:

Editor: Arief Mulyadin


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah